Tentang Dataset
Daftar Satelit yang Menggunakan Filing Indonesia adalah daftar satelit yang telah mendapatkan izin penggunaan frekuensi radio di Indonesia. Dengan adanya izin penggunaan frekuensi radio, satelit-satelit ini dapat beroperasi secara legal dan terkoordinasi dengan baik.
Tahun Data: per 2022
Variabel
- Nama Satelit: menyatakan nama yang diberikan untuk satelit yang diluncurkan ke orbit dengan tipe data teks
- Manufaktur: menyatakan perusahaan yang memproduksi satelit tersebut dengan tipe data teks
- Tanggal Luncur: menyatakan tanggal satelit tersebut diluncurkan ke orbit dengan tipe data teks
- Tempat Luncur: menyatakan lokasi di mana satelit tersebut diluncurkan ke orbit dengan tipe data teks
- Slot Orbit: menyatakan posisi orbit yang ditempati oleh satelit tersebut dengan tipe data teks
- Transponder: menyatakan perangkat elektronik pada satelit yang digunakan untuk mengirim dan menerima sinyal dengan tipe data teks
- Kegunaan: menyatakan tujuan dari satelit tersebut dengan tipe data teks
Informasi Data
Topik | Frekuensi Radio |
---|---|
Pemilik | Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika |
Email Pemilik | - |
Dataset Dibuat | 21 Jul 2023 |
Dataset Diperbarui | 29 Apr 2024 |
Versi | - |
Lisensi | Creative Commons Attribution |